DETAIL DOCUMENT
HUBUNGAN STATUS GIZI TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN DI PG-TK HARAPAN SURABAYA THE RELATIONSHIP OF NUTRITIONAL STATUS TO RAW MOTORIC DEVELOPMENT IN 3-5 YEARS OF CHILDREN IN PG-TK HARAPAN SURABAYA
Total View This Week0
Institusion
Universitas Merdeka Surabaya
Author
Kwano, Febriana F
Subject
RT Nursing 
Datestamp
2019-09-17 04:39:34 
Abstract :
Status Gizi adalah Cukupnya Zat Gizi yang dikonsumsi sesuai dengan zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh. Asupan Gizi bagi anak yang kurang diperhatikan dapat mempengaruhi perkembangan kemampuan motorik yang kurang optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Status Gizi Terhadap Perkembangan Motorik Kasar pada Anak usia 3-5 tahun di TK Harapan Surabaya. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahi Hubungan Status Gizi Terhadap Perkembangan Motorik Kasar Pada Anak Usia 3-5 Tahun di TK Harapan Surabaya. Metode pada penelitian ini menggunakan pendekatan potong lintang ( croos sectional ). Teknik pengambilan Sampel yang digunakan peneliti adalah total sampling, dengan Sampel penelitian sebanyak 30 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisa data dengan Uji Chi Square. Hasil penelitian p value signifikan p
Institution Info

Universitas Merdeka Surabaya