DETAIL DOCUMENT
UJI EKSPERIMEN MODEL TURBIN PADA KINERJA DI TEROWONGAN ANGIN TIPE-SWIRLING SAVONIUS DENGAN PENAMBAHAN DEFLEKTOR DIAM
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Surabaya
Author
MOH. ZULIANTO (STUDENT ID : 15050754076)
(LECTURER ID : 0007097103)
Subject
Teknik 
Datestamp
2022-12-23 14:41:35 
Abstract :
Indonesia sudah dikenal sebagai negarayang kaya akan sumber daya energi fosil dan energi baru terbarukan, Selama ini energi fosil yang bersifat unrenewable masih sangatdi butuhkan bagi kehidupan masyarakat Indonesia sedangkan energi yang bersifat renewable (terbarukan) relatif belumbanyak dimanfaatkan. Salah satu sumber daya EBT yang potensial untukdikembangkan adalah angin, di Indonesia rata-ratakecepatan angin berkisar antara 3m/s-6m/s. turbin angin savonius sumbu vertikaladalah Salah satu alat yang dapat digunakan sebagai energi terbarukan denganmemanfaatkan angin berkecepatan rendah, namun masih mempunyai kelemahanefisiensi yang rendah di bandingkan turbin lainya. Penelitian dilakukan denganmenguji model turbin angin tipe- Swirling Savoniusdengan penambahan deflektor diam, adapun variasi bebas penelitian ini adalahjumlah bilah deflektor yaitu 4, 8, 12, 16 sudu dengan sudut 45, Pengujian inidilakuakan pada kondisi angin buatan. Uji eksperimen ini untuk menggetahuiefisiensi penambahan Deflektor terhadap kinerja turbin angin Swirling Savonius 1 tingkat 2 blade. Hasil penelitian memaparkan bahwajumlah sudu 12 adalah jumlah sudu yang menghasilkan kinerja yang terbaik dengandaya sebesar 2,724 Watt dan nilaiefisiensi sebesar 24,960% pada kecepatan angin 6 m/s. Kata kunci: Energiangin, sumbu vertikal, turbin angin Swirling Savonius, Deflektor. 

Institution Info

Universitas Negeri Surabaya