DETAIL DOCUMENT
DESAIN PHOTOVOLTAIC DAN PERAMALAN JANGKA PENDEK RADIASI SINAR MATAHARI MENGGUNAKAN METODE FEED-FORWARD NEURAL NETWORK
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Surabaya
Author
MOCH.NUR ADIWANA (STUDENT ID : 15050874067)
(LECTURER ID : 0021027602)
Subject
Teknik 
Datestamp
2022-12-23 14:40:29 
Abstract :
Modul Photovoltaic merupakan energi terbarukan yang dapat mengkonversi radiasi matahari kedalam bentuk energi listrik. Radiasimatahari mendorong terjadinya peningkatan penyerapan photovoltaic, yang menyebabkan peningkatan kinerja life timebaterai. Selsurya mempunyai nilai efisiensi tinggi apabila foton yang berasal dari sinarmatahari bisa diserap sebanyak-banyaknya.Penelitian inibertujuan mendesain photovoltaic denganmenambahkan reflector di sisi photovoltaic dan merancang photovoltaic berskala20 WP dengan volt max 25 V dan Ampere max 0,8 A. Lalu merancang photovoltaicdengan beberapa komponen sehingga menjadi PSWP(Portable Solar Water Pump) salah satu komponen yang digunakan yaitubaterai, baterai dapat mengisi daya hingga full selama4 jam . Setelah itu menganalisis peramalan radiasi sinarmatahari Watt/m2 pada satu hari kedepan dimuali dariHari Senin Minggu lalu diramalkan pada hari Senin menggunakan metode Feed-Forward Neural Network (FFNN). Danmendapatkan nilai eror sebesar 0,2 . Dengan nilai radiasitertinggi sebesar 1244,1 Watt/m2 Kata Kunci: Modul Photovoltaic,reflector, Portable Solar Water Pump,Radiasi Matahari, Feed Forward NeuralNetwork  

Institution Info

Universitas Negeri Surabaya