DETAIL DOCUMENT
PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADAMATA PELAJARAN DASAR DESAIN GRAFIS DI SMKNEGERI 1 JOMBANG
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Surabaya
Author
DWI PUTRI KINANTI (STUDENT ID : 19010024027)
(LECTURER ID : 0019039403)
Subject
Ilmu Pendidikan 
Datestamp
2023-09-01 01:19:54 
Abstract :
TujuanPenelitian ini adalah Untuk mengetahui kelayakan multimediainteraktif materi penggunaanperangkat lunak pengelolahaan gambar vector pada mata pelajaran dasar desaingrafis kelas x di SMK Negeri 1 Jombang serta untuk mengetahuikeefektifan multimedia interaktifmateri penggunaan perangkat lunak pengelolahaan gambar vector pada matapelajaran dasar desain grafis kelas x diSMK Negeri 1 Jombang.Model pengembanganyang dilakukan oleh pengembang dalam mengembangkan multimedia interaktif adalahmodel pengembangan ADDIE yang memiliki 5 Tahapan yakni Analyze (Analisis),Design(Desain/perancangan), Development(Pengembangan), Implementation(Implementasi), Evaluate (Evaluasi). Teknikpengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuisioner (angket) dan tes.Sedangkan teknik analisis data untukkelayakanmedia menggunakan skala likert dan teknik analisis data untuk mengukur keefektifanmenggunakan uji-t paired sample test dan N-gain Score. Desain penelitian ini menggunakanpretest-posttest one group design dengan sasaran penelitian yaitu peserta didikkelas X MM 1 SMKNegeri 1Jombang dengan jumlah36 peserta didik.Berdasarkanhasil analisis data didapatkan hasil uji ahli materi 1 mendapatkannilai presentase sebesar 87,50 %,ahlimateri 2 mendapatkan nilai presentase sebesar 87,50% (sangat baik), ahlidesain pembelajaran menapatkan nilai presentase sebesar 95%, ahli media mendapatkannilai presentase sebesar 83,90% (baik) dan Uji coba perorangan mendapatkan nilai presentasesebesar 87% (sangat baik), Uji coba kelompok kecil mendapatkan nilaipresentase sebesar 85,20 %(sangat baik) Uji coba kelompok besarmendapatkan nilai presentase sebesar 85,90% (sangat baik). Hasil nilai normalitas yang menunjukkan nilaipre-test sig 0,223> 0,05 dan post-test sig 0,054> 0,05. Maka dapat disimpulkan data pre-test dan post-test terdistribusinormal, selanjutnya dalamperhitungan Uji T dengan hasil analisis diperolehnilai signifikansi (2-tailed) 0.000 0.05 dan nilai thitung sebesar 17.996 > 2.030. dan yang terakhir perhitungan N Gain score didapatkanhasil mean dari ngain score yakni 0,73 atau 73% yang termasuk kategori tinggi dancukup efektif. Maka dapatdisimpulkan bahwa Multimedia inetraktif layak dan efektif. Kata Kunci :Pengembangan, Multimedia interaktif, Dasar DesainGrafis, Hasil Belajar 

Institution Info

Universitas Negeri Surabaya