DETAIL DOCUMENT
RUANG ALTERNATIF SENI RUPA DI SURABAYA: PERTUMBUHAN, FUNGSI, MAKNA EDUKASI
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Surabaya
Author
LUCKY CHILDA PRATAMA (STUDENT ID : 18070865019)
(LECTURER ID : 0012076308)
Subject
Pascasarjana 
Datestamp
2022-12-23 14:46:09 
Abstract :
ABSTRAK LuckyChilda Pratama, 2021. RuangAlternatif Seni Rupa: Pertumbuhan, Fungsi, Makna Edukasi.Tesis. Program Studi Pendidikan Seni Budaya, Program Pascasarjana UniversitasNegeri Surabaya. Pembimbing : (1) Dr. Djuli Djatiprambudi, M.Sn dan pembimbing(2) Dr. Anik Juwariyah, M.SiKataKunci : Ruang Alternatif, Seni Rupa, Pertumbuhan, Fungsi,Makna EdukasiPenelitian ini bertujuan untukmengkaji bagaimana ruang alternatif seni rupa yang ada di Surabaya mempunyaiperan dan fungsi dalam melakukan aktivitas dan kegiatan dalam menumbuhkanwacana seni rupa. Tujuan masalah penelitian ini yaitu (1) Mendeskripsikan bagaimana pertumbuhan seni dan ruangalternatif seni rupa di Surabaya, (2)Mendeskripsikan bagaimana fungsi secara sosial,fungsi secara edukasi, dan fungsi secara life style, (3). Mendeskripsikanbagaiamana ruang alternatif memberikan makna edukasi secara kognitif, afektif,dan psikomotorik.Jenis penelitian yang digunakan ialah penelitiankualitatif dengan metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi, studidata dan rekaman. Metode tersebut digunakan untuk mengamati subjek penelitianyaitu masing-masing ruang alternatif seni rupa yang beroperasi secara kegiatandi Surabaya. Sedangkan data pendukung didapat dari Foto kegiatan maupun pamfletkegiatan. Data yang terkumpul dianalisis dengan teori sosiologi seni dan teoriperubahan sosial. Berkaitan dengan rumusan masalah yang telah ditentukan, maka hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa (1) secara konsep pertumbuhan dalam ruangalternatif seni rupa di Surabaya menjelaskan bagaiamana proses historiografiperjalanan seni rupa menemukan karakteristik dalam menjalankan wacana secarakomplek. (2) secara konsep fungsi dari beberapa kegiatan ataupun aktivitas yangdilakukan dalam ruang alternatif mendapat respon maupun manfaat bagi lingkungan,pelaku seni, masyarakat seni dalam apresiator. (3) makna edukasi yng didapatdari ruang alternatif seni rupa di Surabaya adalah sebagai daya pemicu ataumotivasi pembelajaran secara non formal, proses apresiasi, dan motivasi secaraproduktif dalam bekarya. 

Institution Info

Universitas Negeri Surabaya