DETAIL DOCUMENT
ANALISIS PENGUASAAN BOLA (BALL POSSESSION) PADA PERTANDINGAN UEFA CHAMPIONS LEAGUE DAN UEFA EURO LEAGUE 2020-2021
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Surabaya
Author
Faris Rizqy Romadlon (STUDENT ID : 15060474016)
(LECTURER ID : 0024016601)
Subject
Ilmu Olahraga 
Datestamp
2022-12-23 14:50:02 
Abstract :
AbstrakSebuah tim sepakbola yangunggul menguasai bola dalam sebuah pertandinganbelum tentu sebagai pemenangnya. Banyak faktor yangmempengaruhi kemenangan seperti serangan balik yang cepatdan pertahanan lawan yang bagus. Apabila suatu tim mampu unggul dalampenguasaan bola danmampu menciptakan banyak peluang, tetapi tim lawan mempunyai pertahanan yangkuat dan serangan balik yang cepat maka belum tentu tim tersebutdapat menciptakan gol dan memenangkan pertandingan. Penguasaan bola merupakan salah satu poin penting dalampertandingan sepak bola. Tim yang banyak menguasi bola dapat mengatur danmengkontrol tempo dalam permainan. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris tentang penguasaan bola suatutimyang dikaitkandengan hasil pertandingan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metodependekatan deskriptif. Pertandingan yang diamati adalah pertandingan Liga Champions dan Liga Euro 2020-2021. Ada 13 babak dalam Liga Champions2020-2021, dan ada 15 babak dalam Liga Euro2020-2021 dimulai dari babak penyisihan sampai babak final. Hasil rata-ratapresentase tim menang dalam penguasaan bola (ball possession) Liga Champions2020-2021 adalah 52% lebih unggul. Sedangkan hasil rata-rata presentase timmenang dalam penguasaan bola (ballpossession) Liga Euro 2020-2021adalah 51% lebih unggul. Simpulan dalam penelitian ini adalah penguasaan bola (ball possesion)sangat berpengaruh dalam kemenangan sebuahpertandingan.Kata Kunci : Sepakbola, Penguasaan bola. 

Institution Info

Universitas Negeri Surabaya