DETAIL DOCUMENT
WHISTLEBLOWING DALAM STRATEGI KEPOLISIAN: PENGEMBANGAN AI & IOT DALAM RANGKA PENGUATAN PENEGAKAN HUKUM DI INDONESIA
Total View This Week0
Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Hukum IBLAM
Author
Putri, Chika Regita
Subject
K Law (General) 
Datestamp
2024-01-10 03:49:18 
Abstract :
Penelitian ini mengkaji tentang kajian tentang whistleblowing dalam strategi polisi melalui pengembangan AI dan IoT. Penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah Sistematic Literature Review dengan data yang diperoleh dari jurnal dan artikel penelitian dari tahun 2019-2023. Platform sumber data yang digunakan pada penelitian ini Google Scholar dan Sage Jounal. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwasannya Kepolisian sebagai salah satu lembaga penegak keadilan di Indonesia, dalam prosesnya mengungkap kejahatan mempunyai berbagai kendala. Kendala yang dimaksud ini adalah seperti sedikitnya para pihak yang bersedia mengungkap suatu tindak kejahatan yangn diketauinya. Salah satu jalan yang bisa dilakukan untuk melakukan pengungkan kejahan ini adalah dengan Tindakan yang disebut dengan whistleblowing. Di era digital ini,AI dan IoT berkembang sangat pesat tidak terkecuali pada ranah whistlebloeing ini. Berkembnagnya AI dan IoT membuat pelaporan kejahatan menjadi lebih mudah karena dapa pelapor menjadi lebih privasi atau anynomous. Hal ini akan berdampak pada meningkatnya pelaporan tindak kejahatan melalui whistleblowing ini. Tidak hanya itu AI dan IoT juga memudahkan untuk investigasi dan pemantauan. Kata kunci: AI dan IoT, Kepolisian, Whistleblowing 

Institution Info

Sekolah Tinggi Ilmu Hukum IBLAM