DETAIL DOCUMENT
Tema Warna Hitam Putih Dan Berwarna Dalam Penciptaan Animasi 2D Frame By Frame “The Lost Colors”
Total View This Week0
Institusion
Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Author
Sabila, Samantha
Subject
Animasi 
Datestamp
2021-09-24 04:29:53 
Abstract :
Cerita ?The Lost Colors? tentang dunia yang kehilangan warnanya, hanya hitam dan putih di mana-mana. Ada seorang gadis kecil, Putri, dia bertemu dengan Kucing Ajaib yang bisa mengembalikan warna. Raja Hitam Putih mencuri Berlian Kucing Ajaib, lalu warnanya menghilang. Putri dan Kucing Ajaib harus mendapatkannya kembali untuk mengembalikan warna dunia. Ini adalah film animasi 2D frame by frame dengan digital painting untuk background. Film ini memiliki 3 tahapan dalam pembuatan, yaitu praproduksi (konsep cerita, penelitian, penulisan cerita, desain karakter, storyboard), produksi (layouting, animating, clean up, coloring, background painting), pasca produksi (compositing, editing, rendering, mastering). Durasi film animasi 2D ?The Lost Color? adalah 5 menit 21 detik. Ada tujuh scene dan 75 shot. Format HDTV 1920x1080 px 24 fps (frame per second) Kata kunci: Animasi 2D, frame by frame, hand drawn 
Institution Info

Institut Seni Indonesia Yogyakarta