DETAIL DOCUMENT
TASBIH DALAM KASIDAH BURDAH
Total View This Week0
Institusion
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL
Author
Arifin, M. Khusnudhon
Subject
Sastra Arab 
Datestamp
2015-04-09 03:27:19 
Abstract :
Masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah (i) Apa Qosidah Burdah itu; (ii) Apa saja macam-macam tasybih yang terdapat dalam Kasidah Burdah. Al-Burdah, menurut etimologi, banyak mengandung arti, antara lain baju (jubah) kebesaran khalifah yang menjadi salah satu atribut khalifah. Dengan atribut burdah ini, seorang khalifah bisa dibedakan dengan pejabat negara lainnya, teman teman,dan masyarakat pada umumnya.............. 
Institution Info

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL