DETAIL DOCUMENT
PENGARUH TEMPAT BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA DI MAN 2 MODEL MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2011/2012
Total View This Week3
Institusion
Universitas Negeri Medan
Author
Winda Zuwanna Zufri (STUDENT ID : 81244410034)
H. Tri Harsono (LECTURER ID : 196512311990031018)
Subject
LB1025 Teaching (Principles and Practice) 
Datestamp
2016-08-22 05:26:04 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh yang mengikuti bimbingan belajar di Ganesha Operation, Medica, dan yang tidak mengikuti bimbingan terhadap hasil belajar biologi siswa kelas XI IPA MAN 2 MODEL Medan Tahun Pembelajaran 2011/2012. Desain penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kuantitatif, Penelitian ini dilaksanakan di MAN 2 MODEL MEDAN pada bulan April. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa kelas XI IPA reguler yang berjumlah 3 kelas dengan jumlah murid sebanyak 113 orang. Sampel diambil secara purposive sampling di dalam penelitian ini digunakan 2 variabel yaitu variabel bebas dan variabel terikat dimana variabel bebas (X) yaitu siswa yang ikut bimbingan belajar Ganesha operation dan Medica, Variabel Terikat (Y) yaitu hasil belajar siswa dalam bidang studi biologi. Hasil Penelitian menunjukan bahwa hasil belajar biologi siswa yang mengikuti tempat bimbingan belajar dan tidak mengikuti bimbingan belajar tidak terdapat pengaruh signifikan. 
Institution Info

Universitas Negeri Medan