DETAIL DOCUMENT
PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DALAM UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA PADA MATERI SPLDV DI KELAS X SMA NEGERI 1 PARBULUAN T.A. 2013/2014
Total View This Week0
Institusion
Universitas Negeri Medan
Author
Evi Ervera Malau (STUDENT ID : 409111029)
J Ambarita (LECTURER ID : 194908161979031001)
Subject
LB1025 Teaching (Principles and Practice) 
Datestamp
2016-08-15 07:18:44 
Abstract :
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dan mengetahui ketuntasan belajar siswa dengan menggunakan pendekatan kontekstual. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (classroom action research). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X-1 SMA Negeri 1 Parbuluan tahun ajaran 2013/2014 dengan jumlah 40 orang. Objek dalam penelitian ini adalah peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa melalui penerapan pendekatan kontekstual pada pokok bahasan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.Cara pengambilan data dilakukan melalui observasi dan Tes Kemampuan Pemecahan Masalah (TKPM). Tes berbentuk uraian yang terlebih dahulu sudah divalidasi oleh bantuan tiga validator, yaitu dua orang dosen matematika UNIMED dan seorang guru matematika SMA Negeri 1 Parbuluan. Observasi bertujuan untuk melihat kemampuan peneliti dalam pengelolaan kegiatan pembelajaran.Dari hasil tes awal diperoleh 1 orang siswa tuntas , ketuntasan klasikal 2,5% dengan rata 
Institution Info

Universitas Negeri Medan