DETAIL DOCUMENT
PERANCANGAN DAN ANALISIS JEMBATAN KOMPOSIT PARSIAL
Total View This Week0
Institusion
Universitas Atma Jaya Yogyakarta
Author
Hivananto, FX. Rhydo
Subject
Struktur 
Datestamp
2016-07-20 11:18:25 
Abstract :
Komposit parsial merupakan salah satu cara perancangan dan analisis jembatan. Komposit adalah gabungan-gabungan antara beton dan baja. Beton dan baja merupakan perpaduan yang baik. Beton sebagai meterial yang berkemampuan tinggi untuk menahan desak. Baja sebagai material yang berkemampuan tinggi mendukung tegangan tarik. Agar beton dan baja dapat bekerja bersama-sama secara monolit maka diperlukan adanya penghubung geser. Penggunaan penghubung geser agar lebih ekonomis dan agar lebih mudah di dalam pemasangan gelaga, maka gaya geser direduksi sehingga jumlah penghubung geser menjadi relatif lebih sedikit tetapi dalarn batas aman untuk konstruksi. Untuk mengurangi kemacetan lalu lintas pada saat pembangunan jembatan, maka pada saat pengecoran tidak digunakan penyangga sementara atau unshored. Pada tugas akhir ini, contoh kasus untuk perancangan dan analisis struktur alas jembatan komposit parsial yang terletak di atas tiga perletakan 
Institution Info

Universitas Atma Jaya Yogyakarta