DETAIL DOCUMENT
Sistem Informasi Penyewaan Alat Pesta Berbasis Web Pad CV. Barokah
Total View This Week0
Institusion
Universitas Komputer Indonesia
Author
Rahmansyah, Muhamad Rizky
Subject
006_Special Computer Methods 
Datestamp
2019-05-14 04:15:23 
Abstract :
CV. Barokah merupakan salah satu perusahaan yang menyewakan peralatan pesta di Kota Bandung, pada sistem informasi penyewaan alat pesta yang berjalan di CV. Barokah masih belum terkomputerisasi sehingga sering terjadi kendala pada proses pendataan stok barang, kendala pada proses pembuatan surat pengiriman barang dan kendala pada pembuatan laporan penyewaan bulanan. Penelitian ini menggunakan 1metode penelitian 1deskriptif dan metode pengembangan sistem prototype dengan metode pendekatan terstruktur. Alat bantu analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Flowmap, Diagram Konteks, Data Flow Diagram, Kamus Data, Normalisasi, Entity Relationship Diagram (ERD), Relasi Tabel, Struktur File dan Kodifikasi. Dengan diterapkannya sistem |informasi penyewaan alat pesta berbasis web di CV. Barokah diharapkan sistem ini mampu mampu mengatasi kendala pada proses pembuatan surat pengiriman barang, mempermudah bagian gudang dalam mendata stok barang dan mempermudah petugas penyewaan dalam membuat laporan penyewaan bulanan. 
Institution Info

Universitas Komputer Indonesia