DETAIL DOCUMENT
Pengembangan Sistem Informasi Pariwisata Berbasis Web Pada Dinas Pariwisata Kabupaten Bekasi
Total View This Week0
Institusion
Universitas Komputer Indonesia
Author
Oktagandana, Yuda
Subject
006_Special Computer Methods 
Datestamp
2019-07-30 02:28:43 
Abstract :
Wisata merupakan salah satu kegiatan yang sering dilakukan oleh masyarakat indonesia untuk mengisi waktu luang atau waktu libur selain itu ada juga tour wisata yang sering dilakukan oleh sekolahan ataupun institusi. Informasi wisata sangat dibutuhkan untuk membantu masyarakat dalam mencari informasi tempat pariwisata selain informasi dibutuhkan juga sistem yang dapat membantu sekolah ataupun institusi untuk melakukan pendaftaran tour wisata atau study tour. Maka karena itu dibuat lah sistem yang dapat digunakan untuk melihat informasi wisata dan juga sistem untuk mendaftar tour wisata di website dinas pariwisata kabupaten bekasi. 
Institution Info

Universitas Komputer Indonesia