DETAIL DOCUMENT
Sistem Informasi Media Pembelajaran Berbasis Flash Pada Jenjang SMP Kelas VII (Tujuh) Pad SMP Negeri 268 Jakarta
Total View This Week0
Institusion
Universitas Komputer Indonesia
Author
Albi, Muhammad Shyhab
Subject
004_Data Processing & Computer Science 
Datestamp
2021-09-15 03:07:47 
Abstract :
Ilmu pengetahuan sosial merupakan ilmu yang mengutamakan teori dan pembahasan seputar keadaan lingkungan sekitar dan guru merasa kesulitan dalam penyampaian materi karena kurangnya alat bantu dan hampir seluruh siswa malas memperhatikan sehingga diperlukannya alat bantu media interaktif. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode pendekatan OOP (object oriented programing) dengan menggukan aplikasi adobe flash dan bahasa program php serta mysql sebagai database nya, dengan blackbox sebagai pengujian aplikasi yang dibuat. Hasil dari penelitiian ini akan berupa aplikasi sebagai alat bantu bagi guru dalam menerangkan materi khusus nya tentang klasifikasi makhluk hidup. Dengan dibuatnya aplikasi ini diharapkan dapat membantu guru saat menyampaikan materi maupun siswa dalam memahami materi. 
Institution Info

Universitas Komputer Indonesia