DETAIL DOCUMENT
Pengaruh Orientasi Pembelajaran Dan Orientasi Pasar Terhadap Keunggulan Bersaing (Pada Sentra Industri Percetakan Pagarsih Kota Bandung)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Komputer Indonesia
Author
Muhammad, Friza Lucky
Subject
650_Management & Auxiliary Services. 
Datestamp
2019-08-22 02:35:25 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Keunggulan Bersaing yang dapat dicapai melalui Orientasi Pembelajaran dan Orientasi Pasar.Dan menganalisis seberapa pengaruh Orientasi Pembelajaran dan Orientasi Pasar terhadap Keunggulan Bersaing baik secara parsial maupun secara simultan pada Sentra Industri Percetakan Pagarsih. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan verifikatif yang terdiri dari analisis regresi linier berganda, analisis korelasi , dan alanisis koefisien determinasi , serta pengujian hipotesis dengan melakukan uji F untuk simultan dan uji t untuk parsial.Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Orientasi Pembelajaran,Orientasi Pasar,Dan Keunggulan Bersaing tergolong dalam kriteria Cukup Baik.Hasil dari uji hipotesis simultan maupun menunjukan bahwa Orientasi Pembelajasan dan Orientasi Pasar berpengaruh signifikan terhadap Keunggulan Bersaing. 
Institution Info

Universitas Komputer Indonesia