DETAIL DOCUMENT
Pembangunan Aplikasi Pengelolaan Rukun Tetangga Menggunakan Location Based Service Dan Firebase Cloud Messaging Berbasis Android
Total View This Week0
Institusion
Universitas Komputer Indonesia
Author
Fauzan, Alwan Ammar
Subject
004_Data Processing & Computer Science 
Datestamp
2021-09-16 04:16:10 
Abstract :
Rukun Tetangga adalah sebuah lembaga masyarakat yang birokrasinya berada dibawah Rukun Warga yang dapat membantu warga dalam meningkatkan kelancaran tugas pemerintah daerah, dan pembangunan di desa. Peran dari Ketua RT adalah membantu warga dalam urusan administrasi kependudukan seperti pembuatan Kartu Keluarga, akta kelahiran, Kartu Tanda Penduduk, Surat Keterangan Catatan Kepolisian, dan lain-lain. Dilingkungan RT tersebut belum adanya media informasi khusus untuk melakukan pengelolaan RT. Karena itu dibangun sebuah aplikasi berbasis android dengan menggunakan teknologi API yang dapat memanfaatkan firebase cloud messaging untuk mengirimkan notifikasi adanya informasi yang dikirimkan oleh panic button. dan location based service mengetahui lokasi informasi yang ambil dari sebuah object yaitu panic button. Salah satu bentuk implementasi pengguna teknologi yaitu untuk pengelolaan RT. Kesimpulan bahwa aplikasi mobile android yang dibangun agar mudah dipahami dan sesuai dengan tujuan penelitian. Untuk mengembangkan sistem yang sudah dibangun diperlukan cakupan data dari seluruh Indonesia sehingga aplikasi dapat berkembang secara luas dan semakin banyak yang terdaftar pada aplikasi ini. 
Institution Info

Universitas Komputer Indonesia