DETAIL DOCUMENT
PENGARUH PEKERJAAN ORANG TUA (TKI) TERHADAP PERKEMBANGAN SOCIAL DAN EMOSIONAL ANAK DI MI NW DASAN BARU DESA WAJAGSENG KECAMATAN KOPANG KABUPATEN LOMBOK TENGAH TAHUN2019
Total View This Week0
Institusion
Universitas Hamzanwadi
Author
HELMAYANI, NOVIA
Subject
Evaluasi Pembelajaran 
Datestamp
2021-01-21 08:14:32 
Abstract :
penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan sosial dan emosional anak yang ditinggal oleh orang tuanya bekerja sebagai TKI. Jenis Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif, sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Observasi, Dokumentasi, Wawancara secara langsung dengan informan di lapangan untuk mendapatkan data yang dibutuhkan. analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis data model alir miles dan huberman yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan atau verifikas. Simpulan Penelitian ini adalah perkembangan sosial dan emosional anak yang ditinggal oleh orang tuanya sebagai TKI kurang berkembang karena anak yang ditinggal oleh orang tuanya bekerja sebagai TKI kurang mendapatkan pengawasan, dan kurang mendapatkan kasih sayang dari kedua orang tuanya. Oleh sebab itu, sekolah diharapkan tetap menjadi lembaga yang kondusif serta menjadi tempat untuk berkembangnya perkembangan hubungan sosial dan emosional yang baik, dari guru, teman, dan dilingkungan sekolah. Kata Kunci: pekerjaan (TKI), perkembangan sosial, perkembangan emosional anak. 

File :
SKRIPSI.pdf
Institution Info

Universitas Hamzanwadi