DETAIL DOCUMENT
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KNOWLEDGE SHARING SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI PADA RSKB DIPONEGORO DUA SATU KLATEN)
Total View This Week43
Institusion
IAIN Surakarta
Author
Amalia, Nur Yuliana
Ika, Yoga., M.M
Subject
304 Factors affecting social behavior 
Datestamp
2017-10-12 02:35:55 
Abstract :
ABSTRACT The purpose of this study is to determine the effect of organizational culture on employee performance with knowledge sharing as a variable mediation at RSKB Diponegoro Dua Satu Klaten. The population in this research is all nurses RSKB Diponegoro Dua Satu Klaten which amounted to 79 nurses. The sampling technique uses saturated sample method or total population. Data were analyzed using SPSS for Windows Release 20.0. Dependent variable (Y) from this research is employee performance. The independent variable (X), organizational culture and for its mediation variable is knowledge sharing (Z). This research method is quantitative research method. For data analysis method by using path analysis (path analysis). The result of the research shows that: (1) Organizational culture has a significant positive effect on employee performance (2) Organizational culture have a significant positive effect on knowledge sharing (3) Knowledge sharing has a significant positive effect on employee performance (4) Organizational culture influence to employee performance with knowledge Sharing as a mediation variable Keywords: Organizational Culture, Knowledge Sharing and Employee Performance ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Budaya Organisasi terhadap kinerja karyawan dengan knowledge sharing sebagai variabel mediasi pada RSKB Diponegoro Dua Satu Klaten. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perawat RSKB Diponegoro Dua Satu Klaten yang berjumlah 79 perawat. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode sampel jenuh atau total populasi. Data dianalisis dengan menggunakan program SPSS for Windows Release 20.0. Variabel dependen (Y) dari penelitian ini adalah kinerja karyawan. Variabel independen (X), budaya organisasi dan untuk variabel mediasinya adalah knowledge sharing (Z). Metode penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif. Untuk metode analisis data dengan menggunakan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Budaya organisasi berpengaruh secara positif signifikan terhadap kinerja karyawan (2) Budaya organisasi berpengaruh secara positif signifikan terhadap knowledge sharing (3) Knowledge sharing berpegaruh secara positif signifikan terhadap kinerja karyawan (4) Budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan knowledge sharing sebagai variabel mediasi. Kata kunci: Budaya Organisasi, Knowledge Sharing dan Kinerja Karyawan. 
Institution Info

IAIN Surakarta