DETAIL DOCUMENT
PENGARUH MANAJEMEN PENGETAHUAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN: VARIABEL KUALITAS KEHIDUPAN KERJA SEBAGAI MEDIASI PADA PT.POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR POS SOLO 57100
Total View This Week3
Institusion
IAIN Surakarta
Author
Nanzelita, Dinsih
Khairul, Imam, S.H.I., M.S.I.
Subject
306 Culture and institutions 
Datestamp
2017-10-13 03:21:39 
Abstract :
ABSTRACT The objective of this research is to know the influence of knowledge management to the employee’s performance: the variable of the quality of work life as the mediation for the employee of PT. Pos Indonesia’s (persero) Kantor Pos Solo 57100. The population of this research are 66 employees at the PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos Solo 57100. The method of this research is descriptive analysis to know how much the influence of knowledge management to employees’ performance through the quality of work life as the mediation that will be tested by using classic assumption, Path analysis, coefficient determination, simultaneous, partial and the tabulation of the data by using SPSS 20. The result of the analysis of the data is that the variable (X1) knowledge management and the mediation (Z) have a significant influence to the employees’ performance, knowledge management has a significant influence to the employees’ performance variable directly and indirectly through quality of work life. Keyword: knowledge management, quality of work life, employees’ performance ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh manajemen pengetahuan terhadap kinerja karyawan: variabel kualitas kehidupan kerja sebagai mediasi pada karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos Solo 57100. Populasi dalam penelitian ini adalah 66 karyawan di PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos Solo 57100. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif untuk mengetahui seberapa besar pengaruh manajemen pengetahuan terhadap kinerja melalui kualitas kehidupan kerja sebagai mediasi, yang akan uji asumsi klasik, uji path analisis, uji koefesien determinasi, uji simultan (uji F), uji parsial (uji t), pengolahan dengan menggunakan SPSS.20. Hasil analisis data menunjukan bahwa variabel (X1) manajemen pengetahuan dan variabel mediasi (Z) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan, manajemen pengetahuan memiliki pengaruh signifikan terhadap variabel kinerja karyawan secara langsung maupun secara tidak langsung melalui kualitas kehidupan kerja. Kata kunci: manajemen pengetahuan, kualitas kehidupan kerja, kinerja karyawan 
Institution Info

IAIN Surakarta