DETAIL DOCUMENT
Pra Rencana Pabrik Amyl Alcohol dari Amyl Chloride dan NaOH Dengan Proses Hidrolisis Kapasitas Produksi 75.000 Ton/Tahun Perancangan Alat Utama Reaktor
Total View This Week0
Institusion
Institut Teknologi Nasional Malang
Author
Putra, Muhammad Satria Mandala
Subject
Chemical Engineering 
Datestamp
2022-09-22 03:22:26 
Abstract :
Pra Rencana Pabrik Amyl Alcohol dari Amyl Chloride dan NaOH ini mengambil lokasi pendirian di Cilegon, Banten, dengan kriteria sebagai berikut: - Kapasitas produksi : 75.000 ton/tahun - Waktu opeerasi : 330 hari - Bahan utama : Amyl Chloride - Bahan pembantu : NaOH dan Asam Oleat - Utilitas : air, steam, listrik dan bahan bakar - Organisasi perusahaan ? Bentuk : Perseroan Terbatas ? Struktur : Garis dan Staff ? Karyawan : 178 orang - Analisa Ekonomi ? ROIBT : 38,41% ? ROIAT : 26,92% ? POTAT : 3,34 ? Break Event Point (BEP) : 41,72% ? Shut Down Point (SDP) : 18,87% ? Internal Rate of Return (IRR) : 28,40% Dari hasil evaluasi ekonomi, Pra Perancangan Pabrik Amyl Alcohol dari Amyl Chloride dan NaOH ini layak untuk didirikan 
Institution Info

Institut Teknologi Nasional Malang