Abstract :
Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan permasalahan yang ada di SD Negeri Bantarkawung 01, dimana peserta didik enggan untuk menyisihkan sebagian dari uang saku yang siswa miliki. Pada mata pelajaran agama Islam, guru masih menggunakan pembelajaran yang konvensional saja tanpa Penelitian ini dilakukan di SD Negeri Bantarkawung 01 Kecamatan Bantarkawung Kabupaten Brebes. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh diterapkannya kebiasaan infaq rutin terhadap prososial siswa kelas V di SD Negeri Bantarkawung 01. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksperimen. Hasil dari penelitian ini adalah ada pengaruh infaq setiap hari jumat terhadap perilaku prososial kelas V SD Negeri.