DETAIL DOCUMENT
KAJIAN WAKTU PEMERIKSAAN PERSYARATAN TEKNIS DENGAN VISUAL BAIK DENGAN ATAUPUN TANPA ALAT BANTU
Total View This Week0
Institusion
Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan
Author
SULISTYAWAN, ARYANTO BUDI
Subject
T Technology (General) 
Datestamp
2023-06-21 07:52:57 
Abstract :
Karena seiring bertambahnya jumlah kendaraan bermotor yang beroprasi di jalan maka secara tidak langsung akan meningkatkan resiko terjadinya kecelakaan lalu lintas baik yang memiliki fatality rendah maupun fatality yang tinggi. Maka dari pada itu pemenuhan terhadap persyaratan teknis dan laik jalan sangat perlu untuk dilakukan untuk menjamin keselamatan secara teknis dalam penggunaan kendaraan bermotor. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan Standar Operasional Prosedur,menentukan standar waktu minimal untuk pemeriksaan persyaratan teknis, Dan menggunakan metode penelitian tindakan (Action Research), jenis penelitian yaitu deskriptif dengan pendekatan kuantitatif untuk menentukan standar waktu pada pemeriksaan persyaratan teknis kendaraan bermotor. Standar Operasional Prosedur pemeriksaan persyartan teknis kendaraan bermotor terdiri beberapa item pemeriksaan diantaranya pemeriksaan kebersihan, keapikan kendaraan, pemeriksaan identitas kendaraan, peralatan, sistem penerangan, sistem kemudi, ban dan pelek, rangka dan bodi, dan sistem rem dengan waktu minimal pemeriksaan adalah 12 menit 22 detik, 
Institution Info

Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan