DETAIL DOCUMENT
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OBAT KERAS DI KELURAHAN KALIGANGSA KECAMATAN MARGADANA TEGAL
Total View This Week0
Institusion
Politeknik Harapan Bersama
Author
Mayasinta, Mayasinta
Nurcahyo, Heru
PURGIYANTI, PURGIYANTI
Subject
RS Pharmacy and materia medica 
Datestamp
2021-11-05 03:37:23 
Abstract :
Obat keras merupakan obat yang berbahaya bagi kesehatan manusia apabila dipakai tidak sesuai aturan dan cara mendapatkannya harus melalui resep dokter dan hanya pihak-pihak tertentulah yang berhak menjualnya kepada konsumen, namun tidak sedikit yang menjualnya tanpa menggunaan resep.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan obat keras di Kelurahan Kaligangsa Kecamatan Margadana Kota Tegal. 
Institution Info

Politeknik Harapan Bersama