Institusion
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bank Bpd Jawa Tengah
Author
HAPSARI, WULAN
Lukiastuti, Fitri, Dr.
Subject
HF Commerce
Datestamp
2021-04-20 06:08:12
Abstract :
Penelitianini menguji LDR, CARdan BOPO terhadap NPL. Denganpopulasiberupalaporankeuanganperiode 2015-2019 (sampel 5 tahunatau 60 bulan). Pengolahan data sekunderdenganmenggunakan SPSS for windows. Denganhasildariregresi linier bergandadidapatkanhasil LDR berpengaruhterhadap NPL, CAR tidak berpengaruh terhadap NPLdan BOPO tidakberpengaruhterhadap NPL