DETAIL DOCUMENT
POLA KOMUNIKASI PARTISIPATIF HUMAS MASJID NASIONAL AL-AKBAR SURABAYA PADA KEGIATAN IBADAH PUASA RAMADHAN DAN SHOLAT IDUL FITRI 1443 H
Total View This Week0
Institusion
Universitas Bhayangkara Surabaya
Author
Alvan, Achmad
Subject
J Communication 
Datestamp
2023-11-01 03:26:21 
Abstract :
Pola komunikasi partisipatif humas masjid nasional al-akbar surabaya pada kegiatan ibadah puasa Ramadhan dan sholat idul fitri 1443 h selama masa pandemi Covid-19, Pola komunikasi partisipatif merupakan penerapan dari sesuatu penyampaian takmir & humas masjid kepada masyrakat sekitar atau pengunjung yang mau beribadah dimasjid nasional al-akbar surabaya selama masa pandemi Covid-19. Tujuan penelitian ini bermaksud untuk mengetahui pola komunikasi partisiptif humas masjid dengan masyarakat sekitar dalam memberikan himbauan protokol kesehatan sebagai wajib memasuki wilayah sekitar masjid nasional al-akbar surabaya selama masa pandemi Covid-19 dan kemudahan serta hambatan komunikasi antar masyrakat dan humas selama masa pandemi Covid-19. Metode penelitian adalah kualitatif. Pengumpulan data lapangan melalui wawancara, pengataman, dan dokumentasi. Penelitian ini dilakukan di MASJID NASIOANAL AL-AKBAR tepatnya surabaya. Berdasarkan temuan di lapangan maka, dapat disimpulkan bahwa pola komunikasi partisipatif dalam himbauan protokol kesehatan masjid al-akbar surabaya selama masa pandemi Covid-19. Yang pertama komunikasi personal dan komunikasi kelompok, namun keduanya dilakukan secara langsung atau secara online dengan saat melakukan himbauan protokol kesehatan menggunakan media seperti website, youtube, Instagram, facebook dan twitter. Kemudahan dengan dilakukan himbauan protokol kesehatan seperti ini adalah Kemudahan yang didapat saat melakukan himbauan protokol kesehatan selama masa pandemi Covid-19. 
Institution Info

Universitas Bhayangkara Surabaya