DETAIL DOCUMENT
Sistem Informasi Manajemen Logistik Di BRI Kantor Cabang Solo Slamet Riyadi Berbasis Web
Total View This Week0
Institusion
Universitas Duta Bangsa
Author
KUSUMAWARDANI, Riska Ayu
Subject
T Technology (General) 
Datestamp
2020-07-08 04:23:50 
Abstract :
BRI Kantor Cabang Solo Slamet Riyadi adalah sebuah perusahaan yang membutuhkan sistem informasi manajemen, khususnya pada bagian logistik. Proses pencatatan data logistik masih dilakukan dengan pembukan, yaitu semua data produk hanya ditulis pada buku. Jika pencatatan tersimpan dalam satu database tentunya mempermudah pengelolaan data logistik. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistem SDLC (System Development Lite Cycle) dengan urutan Planning (mencari informasi pengumpulan data dan wawancara), Analysis (menganalisis sistem yang berjalan), Design ( perancangan DFD (Data Flow Diagram), perancangan basis data, relasi antar tabel), Implementation (menggunakan bahasa pemrograman PHP MySQL dan menggunakan Framework CodeIgniter). Sistem yang dibuat adalah sistem informasi manajemen logistik yang memiliki hak akses logistik, unit, dan pimpinan cabang. Sistem informasi manajemen logistik meliputi dari pengolahan data produk sampai transaksi barang masuk dan barang keluar. Kata Kunci : Logistik, CodeIgniter, Sistem 
Institution Info

Universitas Duta Bangsa