DETAIL DOCUMENT
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY. W UMUR 28 TAHUN G3 P2 A0 Ah2 UMUR KEHAMILAN 33 MINGGU 3 HARI DENGAN PREEKLAMPSIA BERAT DI RSUD PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO TAHUN 2019
Total View This Week0
Institusion
Universitas Harapan Bangsa
Author
ANGGITA NUGRAENI, DEVI
Subject
Kebidanan 
Datestamp
2022-09-01 01:48:37 
Abstract :
Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) menyatakan bahwa pada tahun 2015 Angka Kematian Ibu (AKI) di wilayah ASEAN masih tinggi yaitu sebanyak 197 per 100.000 kelahiran hidup. Indonesia menduduki rangking kedua penyumbang kematian ibu terbanyak setelah Laos yaitu sejumlah 305 per 100.000 kelahiran hidup (ASEAN, 2017). Data Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) menunjukkan pada tahun 2017 kasus kematian ibu di Indonesia mengalami penurunan dari 4.912 kasus di tahun 2016 menjadi 1.712 kasus pada tahun 2017, walaupun jumlah kasus kematian ibu mengalami penurunan, Kementrian Kesehatan Indonesia harus tetap mengupayakan agar jumlah kasus kematian ibu tidak naik kembali (Kemenkes RI, 2017). 
Institution Info

Universitas Harapan Bangsa