DETAIL DOCUMENT
PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada PT Petrokimia Gresik dan PT Petrosida Gresik)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Gresik
Author
ADITIA.S, DIMAS RAHMAT
Subject
Accounting 
Datestamp
2019-03-08 01:24:53 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengujian tentang Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT Petrokimia Gresik dan PT Petrosida Gresik). Pendekatan penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sejumlah 110 orang karyawan PT Petrokimia Gresik dan PT Petrosida Gresik, dasar pengambilan sampelnya menggunakan teknik purposive sampling. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1. Variabel pemanfaatan SIA berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, 2. Variabel kualitas SIA tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan, 3. Variabel keamanan SIA berpengaruh terhadap kinerja karyawan, 4. Variabel sarana pendukung SIA berpengaruh terhadap kinerja karyawan. 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Gresik