DETAIL DOCUMENT
Pengaruh Sistem Pengendalian Internal dan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Perusahaan
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Gresik
Author
Pratiwi, Salwa Permata
Subject
Accounting 
Datestamp
2023-09-27 06:47:07 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh sistem pengendalian internal dan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuantitatif deskriptif dengan data primer. Teknik pengambilan data dengan cara penyebaran kuesioner kepada responden. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 78 responden. Teknik analis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis regresi liniear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem pengendalian internal dan teknologi informasi berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan perusahaan. Penelitian ini dapat digunakan perusahaan untuk mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan perusahaan. 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Gresik