DETAIL DOCUMENT
Pengaruh Word Of Mouth(Wom) Terhadap Repurchase Intention Dengan Mediasi Persepsi Kualitas Produk Semen Gresik Di Kabupaten Gresik
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Gresik
Author
Sari, Indah Dwi Seltista
Subject
Psychology 
Datestamp
2023-09-27 03:23:46 
Abstract :
Semakin meningkatnya permintaan pembangunan infrastruktur ini berakibat pula terhadap peningkatan permintaan bahan penunjang pembangunan seperti semen.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh antara persepsi kualitas produk dan word of mouth(wom) terhadap repurchase intention semen Gresik di kabupaten Gresik.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif.Menggunakanteknik incidental sampling dengan 100 responden.Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner menggunakan skala likert dan dibagikan menggunakan google form dan paper form.Sakal persepsi kualitas produk disusun sendiri dengan bantuan professional judgment,skala word of mouth hasil modifikasi dari Goyette et al,skala repurchase intention hasil modifikasi dari skala Valarie A. Zeithaml, Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik regresi sederhana dan analisis mediasi menggunakan JASP. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh word of mouth terhadap repurchase intention yang dimediasi persepsi kualitas produk semen Gresik di kabupaten Gresik. Kata kunci : persepsi kualitas produk,word of mouth(wom),repurchase intention 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Gresik