DETAIL DOCUMENT
ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA DANA BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN (BOP) PAUD SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERNAL (Studi Kasus pada Tk Mutiara Bunda, Suka Jaya, Kecamatan Sumber Jaya, Kabupaten Lam
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Metro
Author
nopiana, tri ayu
Subject
Akuntansi 
Datestamp
2022-02-16 07:19:13 
Abstract :
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk (1) mengetahui sistem informasi akuntansi pada dana BOP PAUD sebagai alat pengendalian internal (2) menganalisa sistem informasi akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas dana BOP PAUD (3) menganalisa sistem pencatatan penerimaan dan pengeluaran kas pada dana BOP PAUD apakah telah sesuai dengan Juknis BOP PAUD. Penelitian ini mengambil 4 (orang) infroman, yang terdiri dari kepala sekolah, bendahra sekolah, komite sekolah dan wali murid. Metode pengumpulan data mengunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data terdiri dari data reduction (reduksi data), data display (penyajian data), dan data conclution drawing/ verifcation. Berdasarkan hasil analisis dan penilaian yang dilakukan menunjukan bahwa sistem informasi akuntansi dalam penerimaan dan pengeluaran kas pada dana BOP PAUD sebagai alat pengendalian internal di Tk Mutiara Bunda, Suka Jaya adalah sangat baik dengan hasil presentase sebesar 79%. 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Metro