PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DIPADUKAN TEKNIK BRAINSTROMING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XI DI MA TERPADU DAAR AL HIKMAH Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Metro
Author
Ayu Wulandari, Fiki
Subject
Pendidikan
Datestamp
2022-01-24 07:38:03
Abstract :
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan bukti tentang signifikan penggunaan model pembelajaran inkuiri yang dipadukan dengan teknik brainstroming terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik dalam pembelajaran sejarah.