DETAIL DOCUMENT
(KP) GAMBARAN KERJA PERISET UNTUK MENGEMBANGKAN AKTIVITAS PEMBELAJARAN DAN KONTEN EDUKASI BAGI SISWA KELAS 3 SEKOLAH DASAR DI DAPOERDONGENG NOESANTARA
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Jaya Tangerang
Author
Laila, Midori
Subject
BF Psychology 
Datestamp
2021-02-11 06:39:35 
Abstract :
Selama melaksanakan kerja profesi (KP) di PT.Dapoerdongeng Noesantara, praktikan bekerja sebagai periset pada divisi riset dan edukasi. Pelaksanaan kerja praktikan melalui metode bekerja dari rumah. Aktivitas atau tanggung jawab Divisi riset dan edukasi terfokus pada melakukan riset kajian literatur dan pembuatan konten edukasi. Dalam kerja profesi, praktikan berkesempatan untuk turut berpartisipasi dan terlibat langsung dalam melakukan riset materi museum, riset teori psikologi sesuai kelompok usia anak, riset kurikulum siswa, membuat capaian pembelajaran siswa, dan melakukan survei media sosial. Serangkaian riset yang praktikan lakukan berguna untuk mengembangkan aktivitas pembelajaran siswa kelas 3 sekolah dasar yang berupa usulan aktivitas pembelajaran pada peta jelajah serta sutori, membuat konten edukasi untuk sandiwara radio dan membuat konten edukasi di Sutori.com. 
Institution Info

Universitas Pembangunan Jaya Tangerang