DETAIL DOCUMENT
(KP)AN CONTENT CREATION PADA DIVISI KOMNEWS DI KOMPRESS
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Jaya Tangerang
Author
Habibti, Rahmi Syafarina
Subject
H Social Sciences (General) 
Datestamp
2022-01-13 02:27:49 
Abstract :
Selama menjalankan pada saat melaksanakan kerja profesi di kompress UPJ, praktikan telah bekerja dalam pengawasan serta bimbingan dari pembimbing kerja sebagai content creation, praktikan mendapatkan kesempatan dan terlibat dalam pembuatan konten media sosial, artikel website serta membuat konten youtube komnews di kompress UPJ. Mulai melakukan pra produksi, produksi, pasca produksi. Kemudian pada saat praktikan melakukan riset dengan melalui media sosial, sebelum pembuatan konten. Praktikan melakukan rapat redaksi bersama tim, dan praktikan menyiapkan alat-alat seperti lighting laptop, microphone dan lain?lain. Kemudian praktikan mengisi suara untuk pembuatan konten youtube komnews, serta melakukan wawancara. Pada saat praktikan bersama tim untuk mengumpulkan video konten youtube dengan melalui one drive yang telah di sediakan lalu melakukan uploading ke dalam channel youtube Kompress. Setelah itu, praktikan bersama tim melakukan evaluasi untuk pembuatan konten. 
Institution Info

Universitas Pembangunan Jaya Tangerang