DETAIL DOCUMENT
(KP) Perancangan Visual Media Sosial Universitas Pembangunan Jaya
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Jaya Tangerang
Author
Tasya, Auliana
Subject
NX Arts in general 
Datestamp
2020-12-15 03:22:09 
Abstract :
Selama melaksanakan kerja profesi di Universitas Pembangunan Jaya, penulis bekerja di bawah pengawasan dan bimbingan oleh User (Lead atau sebutan untuk pembimbing kerja). Dalam proses melaksanakan Kerja Profesi, penulis berkesempatan untuk ikut berpartisipasi langsung dalam membantu menyampaikan pesan yang nantinya akan menjadi sebuah konten visual Instagram atau media social lainnya. Penulis melaksanakan Kerja Profesi sebagai Graphic Designer pada divisi Digital KIT Marketing. Tugas utama penulis pada saat melaksanakan kerja profesi adalah bertanggung jawab dalam berhubungan dengan User untuk memenuhi kebutuhan perusahaan dalam mengembangkan konsep, pengaplikasian konsep dalam grafis dan tata letak untuk ilustrasi, membuat konten media sosial, membuat konten grafis pemasaran digital, dan bekerja sebagai bagian dari tim dengan desainer lainnya. Kata kunci: Sosial Media, Kerja Profesi, Desain Grafis 
Institution Info

Universitas Pembangunan Jaya Tangerang