DETAIL DOCUMENT
(KP) Dokumentasi Manual Book Aplikasi Beban Kerja Dosen Dan Video Tutorial Apikasi Project Action Plan Modul Rencana Pada Biro ICT UPJ
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Jaya Tangerang
Author
Marshall, Theofilus
Subject
T Technology (General) 
Datestamp
2020-12-11 07:17:23 
Abstract :
Pada proses implementasi suatu aplikasi, terdapat bagian dokumentasi yang memiliki peranan penting bagi pengembang aplikasi atau pengguna aplikasi, dengan keberadaan dokumentasi ini dapat memberikan kemudahan pada proses operasional penggunaan aplikasi. Pada kegiatan kerja profesi Praktikan diberikan kesempatan oleh Biro ICT UPJ untuk membuat dokumentasi manual book aplikasi BKD dan video tutorial aplikasi PAP. Pada proses pembuatan dokumentasi Praktikan berkomunikasi dan berdiskusi dengan pengembang aplikasi BKD dan PAP yang berada pada application development department. Application development department memiliki tugas utama yaitu merancang dan membuat aplikasi-aplikasi yang dapat mendukung kegiatan akademik dan non akademik UPJ. Proses pembuatan dokumentasi dilakukan dalam beberapa tahapan yaitu: tahap perencanaan, tahap pembuatan dokumentasi, dan tahap pengembangan. Pada proses pembuatan dokumentasi praktikan menggunakan aplikasi Microsoft Word dalam membuat Manual book aplikasi Beban Kerja Dosen, pada pembuatan Video tutorial aplikasi Project action plan praktikan menggunakan aplikasi Zoom untuk merekam video dan menggunakan aplikasi Adobe Premiere Pro dalam proses editing video. Praktikan mendapatkan beberapa pengalaman baru yang semoga dapat memberikan kemudahan bagi Praktikan ketika sudah terjun dalam dunia pekerjaan. Hasil akhir dari Kerja Profesi yang Praktikan lakukan adalah manual book untuk pengguna akhir aplikasi Beban Kerja Dosen dan Video tutorial untuk pengguna akhir aplikasi Project action plan. Diharapkan dengan keberadaan manual book aplikasi BKD dan video tutorial aplikasi PAP yang Praktikan buat dapat mempermudah pengguna akhir dalam menggunakan aplikasi BKD dan PAP. Kata Kunci: Dokumentasi, Manual book, Video tutorialPada proses implementasi suatu aplikasi, terdapat bagian dokumentasi yang memiliki peranan penting bagi pengembang aplikasi atau pengguna aplikasi, dengan keberadaan dokumentasi ini dapat memberikan kemudahan pada proses operasional penggunaan aplikasi. Pada kegiatan kerja profesi Praktikan diberikan kesempatan oleh Biro ICT UPJ untuk membuat dokumentasi manual book aplikasi BKD dan video tutorial aplikasi PAP. Pada proses pembuatan dokumentasi Praktikan berkomunikasi dan berdiskusi dengan pengembang aplikasi BKD dan PAP yang berada pada application development department. Application development department memiliki tugas utama yaitu merancang dan membuat aplikasi-aplikasi yang dapat mendukung kegiatan akademik dan non akademik UPJ. Proses pembuatan dokumentasi dilakukan dalam beberapa tahapan yaitu: tahap perencanaan, tahap pembuatan dokumentasi, dan tahap pengembangan. Pada proses pembuatan dokumentasi praktikan menggunakan aplikasi Microsoft Word dalam membuat Manual book aplikasi Beban Kerja Dosen, pada pembuatan Video tutorial aplikasi Project action plan praktikan menggunakan aplikasi Zoom untuk merekam video dan menggunakan aplikasi Adobe Premiere Pro dalam proses editing video. Praktikan mendapatkan beberapa pengalaman baru yang semoga dapat memberikan kemudahan bagi Praktikan ketika sudah terjun dalam dunia pekerjaan. Hasil akhir dari Kerja Profesi yang Praktikan lakukan adalah manual book untuk pengguna akhir aplikasi Beban Kerja Dosen dan Video tutorial untuk pengguna akhir aplikasi Project action plan. Diharapkan dengan keberadaan manual book aplikasi BKD dan video tutorial aplikasi PAP yang Praktikan buat dapat mempermudah pengguna akhir dalam menggunakan aplikasi BKD dan PAP. Kata Kunci: Dokumentasi, Manual book, Video tutorial 
Institution Info

Universitas Pembangunan Jaya Tangerang