DETAIL DOCUMENT
ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN ANTARA BANK RAKYAT INDONESIA DENGAN BANK MANDIRI PERIODE 2002-2010
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta
Author
MAYANGSARI, RINI
Subject
HG Finance 
Datestamp
2016-12-16 07:32:22 
Abstract :
Kredibilitas bank dapat dilihat dari kinerja keuangan bank tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah kinerja keuangan Bank Rakyat Indonesia lebih bagus dibandingkan dengan Bank Mandiri untuk periode 2002-2010. Analisis didasarkan atas peraturan Bank Indonesia No. 6/10/PBI/2004 dengan menganalisis aspek capital, asset, earning, liquidity, dan sensitivity to market risk. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Bank Rakyat Indonesia mempunyai kinerja keuangan yang lebih bagus dibandingkan dengan Bank Mandiri, sebagai bank yang mempunyai peringkat pertama untuk aset terbesar di Indonesia. Keyword: kinerja keuangan, Bank Mandiri, Bank Rakyat Indonesia, rasio capital, asset, earning, liquidity, dan sensitivity to market risk. 
Institution Info

Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta