DETAIL DOCUMENT
PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN YANG DI MEDIASI STRES KERJA (Studi pada PT. Aiko Tekindo Sakti Bekasi)
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta
Author
NURHIKMAH, DWI
Subject
 
Datestamp
2017-06-16 03:19:22 
Abstract :
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja karyawan yang di mediasi stres kerja pada PT. Aiko Tekindo Sakti .Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 107 orang yang merupakan karaywanPT. Aiko Tekindo Sakti. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan Analisis Jalur dengan bantuan software SPSS. Analisis data yang digunakan adalah analisis jalur. Hasil penelitian secara parsial diketahui bahwa keselamatan dan kesehatan kerja secara langsung berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, keselamatan dan kesehatan kerja secara langsung berpengaruh signifikan terhadap stres kerja, stres kerja secara langsung berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, keselamatan dan kesehatan kerja berpengaruh tidak langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan yang di mediasi stres kerja,. Kata Kunci: Keselamatan dan Kesehatan kerja, Stres Kerja, dan Kinerja Karyawan 
Institution Info

Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta