DETAIL DOCUMENT
PROSES FASET MANUAL LENSA ORGANIK KRYPTOK PADA FULL FRAME PLASTIK DI OPTIK ISMAIL SLEMAN
Total View This Week0
Institusion
UNIVERSITAS WIDYA HUSADA SEMARANG
Author
Rahmatilah, Muhammad Fikri
Subject
RE Ophthalmology 
Datestamp
2023-01-30 08:14:39 
Abstract :
Faset manual yaitu sebuah teknik faset pada tepi lensa dipotong terlebih dahulu dengan menggunakan pemotong lensa,(tang potong atau menggunakan dua batang besi pemotong) dengan gerakan menggunting. Yang diperhatikan disini adalah hasil lensa yang dipotong harus lebih besar dari pada bentuk rim yang sudah di gambar pada lensa. Alat yang digunakan dalam faset manual atau penggosokan tepi lensa, yaitu: ampelas, gerinda intan keramik. Lensa bifokal kryptok adalah lensa yang memiliki dua segmen penglihatan, satu segmen difungsikan untuk penglihatan jauh dan segmen lainnya untuk penglihatan dekat. Frame full plastik adalah frame yang secara keseluruhan terbuat dari plastik, cara memasang atau meleapas lensanya sangat mudah hanya dengan mendorong keluar atau kedepan bagian belakang lensa saja. 
Institution Info

UNIVERSITAS WIDYA HUSADA SEMARANG