DETAIL DOCUMENT
Analisis Pengaruh Modal Usaha, Teknologi, dan Lama Usaha Terhadap Tingkat Pendapatan Pedagang pada Sentra Ikan Asap Di Kenjeran Surabaya 2020
Total View This Week0
Institusion
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
Author
Hidayat, Tiara Ramadhani
Subject
T Technology (General) 
Datestamp
2020-09-21 04:10:31 
Abstract :
Penelitian ini membahas modal usaha berpengaruh terhadap tingkat pendapatan industri ikan asap di Kenjeran Surabaya, teknologi berpengaruh terhadap tingkat pendapatan industri industri ikan asap di Kenjeran Surabaya, dan lama usaha berpengaruh terhadap tingkat pendapatan industri ikan asap di Kenjeran Surabaya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui modal usaha, teknologi dan lama usaha terhadap pendapatan industri ikan asap di Kenjeran Surabaya. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh para industri ikan asap di Kenjeran Surabaya yang berjumlah 62, dan terpilih 54 sampel dengan slovin formula. Metode yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda.Berdasarkan Hasil analisis regresi linier berganda diperoleh hasil bahwa secara parsial modal usaha dan lama usaha berpengaruh terhadap tingkat pendapatan industri industri ikan asap di Kenjeran Surabaya dan teknologi tidak berpengaruh terhadap tingkat pendapatan industri industri ikan asap di Kenjeran Surabaya Kata kunci: Modal Usaha, Teknologi, Lama Usaha dan Pendapatan 
Institution Info

Universitas Wijaya Kusuma Surabaya