Abstract :
Kebijakan Pemerintah RRC Terhadap Gerakan Falun Gong
Oleh
An Nisa Luthfieta
20040510117
RRC merupakan negara totaliter yang dalam sistem pemerintahannya terdapat piramid yang mana masing-masing dari piramid tersebut bersifat komando, keputusan dan kewenangan hanya terdapat di tangan penguasa, komando tersentralisir dari atas. Hal ini membuat Partai Komunis Cina (PKC) sangat berkuasa dan memiliki hubungan yang kuat antara mereka yang di puncak dengan yang di akar sistem politik