DETAIL DOCUMENT
PERBANDINGAN KEAKURATAN MODEL ARUS KAS METODE LANGSUNG DAN TIDAK LANGSUNG DALAM MEMPREDIKSI ARUS KAS DAN DEVIDEN MASA DEPAN
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Author
EKO HADI PRASETIO
Subject
 
Datestamp
2022-07-21 06:58:09 
Abstract :
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji kemampuan arus kas metode langsung dan tidak langsung dalam memprediksi arus kas dan deviden masa depan. Penelitian ini menguji pernyataan dari FASB dalam SFAS 95 dan pernyataan IAI dalam PSAK No.2, bahwa metode langsung menyediakan banyak informasi yang bermanfaat dalam memprediksi arus kas masa depan dari pada metode tidak langsung. Regresi data panel dalam penelitian ini dikembangkan untuk menilai arus kas dan deviden masa depan. S 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta