DETAIL DOCUMENT
Pembentukan karakter cinta tanah air di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang
Total View This Week0
Institusion
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
Author
Lutfania, Fauzah
Subject
 
Datestamp
2018-07-23 07:43:17 
Abstract :
INDONESIA: Pada saat ini nasionalisme di kalangan pemuda penerus bangsa khususnya para pelajar terhadap bangsa Indonesia semakin rendah, perubahan yang sangat pesat pada diri anak semua ini terjadi karena dampak dari kemajuan teknologi.hal ini terlihat dari aksi tawuran yang dilakukan oleh pelajar yang menandakan kurangnya rasa nasionalisme karena mementingkan ego sendiri dari pada prestasi untuk bangsa ini. Oleh karena itu siswa sekolah dasar harus mempuyai karakter mulai dari kecil. Maka dari itu, perlu sekolah melakukan pembentukan karakter cinta tanah air pada sisiwa. Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) Bagaimana latar belakang cinta tanah air menjadi karakter khas siswa di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang, (2) Bagaimana program pembentukan karakter cinta tanah di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang, (3) Bagaimana dampak program pembentukan karakter cinta tanah air di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif berupa deskriptif. objek yang diteliti adalah siswa di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang, agar memperoleh gambaran yang real sesuai dengan keadaan atau fenomena yang terjadi di lapangan melalui pengumpulan data dengan memanfaatkan diri peneliti sebagai instrumen penelitian. Teknik pengumpulan data dilaksanakan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis dengan cara direduksi, dipaparkan dan ditarik kesimpulan. Hasil penelitian dilapangan menunjukkan bahwa: 1) Bagaimana latar belakang cinta tanah air menjadi karakter khas siswa di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang adalah saat ini rasa nasionalisme para pelajar tehadap bangsa Indonesia semakin rendah, urgensi tersebut melatar belakangi pendidikan karakter cinta tanah air mutlak adanya di sekolah. 2) Bagaimana program pembentukan karakter cinta tanah air di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang adalah Melibatkan siswa dalam kegiatan nasionalis sekolah baik kegiatan pembiasaan, rutin dan spontan seperti upacara bendera dan hari nasional, apel pagi, gugur bunga, pembacaan pancasila dan menyanyikan lagu sebelum pelajaran di mulai dan mengikuti ekstrakurikuler. 3) Bagaimana dampak program pembentukan karakter cinta tanah air di Sekolah Dasar Negeri Argosari 01 Jabung Malang adalah Siswa memiliki sikap menghargai dan menjunjung tinggi bangsa indonesia, Berjiwa nasionalis, disiplin dan tanggung jawab, mampu bersikap saling menghormati dan menghargai sesama, bangga pada budaya yang dimiliki. ENGLISH: Now days nationalism among the younger generation of the nation, especially the students to the Indonasian Nation, is gettisng lower, a very rapid change in children all this happen because of the impact of technological progress. It can be seen from the action of brawling conducted by students who signify the lack of sense of nationalism because emphasize on their own ego than the achievement for this nation. Therefore the elementary school students should have the character since early stagfe. Therefore, the school needs to do the character building of love of Motherland in the students. The purpose of this study was to: (1) What was the background of love of motherland became the distinct character of students in public elementary school Argosari 01 Jabung Malang, (2) How program of character building of love of motherland at Public Elementary School 01 Argosari Jabung Malang, (3) What was the impact of the character building program of love of motherland character in Public Elementary School 01 Argosari Jabung Malang. This research used descriptive qualitative research method. the object of this study was students in Public Primary School Argosari 01 Jabung Malang, in order to obtain a picture of reality in accordance with the circumstances or phenomena that occurred in the field through data collection by making use of the researcher herself as the instrument of research. Data collection techniques used were conducted through observation, interviews and documentation. Data was analyzed by reducing, explaining and drawing conclusions. The results of the field study showed that: 1) What the background of love of motherland became the distinct character of students in public elementary school Argosari 01 Jabung Malang was now a sense of nationalism of students getting lower to Indonesian nation, that importance made the background of the character education of love of motherland was absolute at school. 2) How the program of character building of love of motherland at Public Elementary School 01 Argosari Jabung Malang involving students in national school activities either on the activity of habituation, routine and spontaneous such as the flag ceremony and national day, morning assembly, gugur bunga, Pancasila readings and singing songs before the classes began and joined extracurricular. 3) What the impact of the program of character building in love of motherland at Public Elementary S 

File :
13140128.pdf
Institution Info

Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang