DETAIL DOCUMENT
Pengaruh kualitas produk, kemasan dan saluran distribusi terhadap keputusan pembelian pada umkm produk rumput laut Di karimun jawa jepara
Total View This Week55
Institusion
Universitas Muria Kudus
Author
ARIF, SAIFUL
Subject
Manajemen keuangan. Keuangan bisnis. Keuangan perusahaan 
Datestamp
2019-10-05 06:14:24 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel kualitas produk, kemasan dan saluran produksi terhadap keputusan pembelian pada UMKM Produk Rumput Laut di Karimun Jawa Jepara. Variabel yang diajukan adalah tiga variabel bebas dan satu variable terikat.kualitas produk, kemasan dan saluran produksi sebagai variabel bebas dan sedangkan keputusan pembelian sebagai variabel terikat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif melalui studi kasus yang dilakukan dengan metode survei pada konsumen UMKM Produk Rumput Laut di Karimun Jawa Jeparadan dianalisis dengan regresi. Tahap pertama menguji validitas dan reliabilitas pertanyaan setiap variabel. Tahap kedua, meregresi pengaruh kualitas produk, kemasan dan saluran produksi terhadap keputusan pembelian pada UMKM Produk Rumput Laut di Karimun Jawa Jepara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Kualitas produk terbukti memiliki pengaruh positif dan signifikan secara parsial maupun berganda terbukti memiliki pengaruh yang signifikan terhadap terhadap keputusan pembelian pada UMKM Produk Rumput Laut di Karimun Jawa Jepara. 
Institution Info

Universitas Muria Kudus