DETAIL DOCUMENT
NOTIFIKASI LAYANAN PENGIRIMAN E-MAIL MASUK BERBASIS SMS GATEWAY
Total View This Week0
Institusion
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
Author
Wawan, Ludiyanto
Subject
QA76.625 Internet Programming 
Datestamp
2011-03-09 07:16:10 
Abstract :
Salah satu mode komunikasi yang handal saat ini adalah pesan pendek short messaging system (SMS). Implikasinya, salah satu model komunikasi data yang bisa dipakai adalah SMS. Artinya, SMS tersebut harus bisa melakukan transaksi dengan database. Untuk itu perlu dibangun sebuah sistem yang disebut sebagai SMS Gateway. Pada prinsipnya, SMS Gateway adalah sebuah perangkat lunak yang menggunakan bantuan komputer dan memanfaatkan teknologi seluler yang diintegrasikan guna mendistribusikan pesan-pesan yang di-generate lewat sistem informasi melalui media SMS yang di-handle oleh jaringan seluler Tulisan ini menjelaskan proses perancangan dan implementasi aplikasi SMS Gateway yang dibuat dengan teknologi SMS sehingga membantu dalam bidang pelayanan pengiriman informasi. Untuk membuat sistem Notifikasi layanan pengiriman e-mail masuk berbasis sms gateway di digunakan software opensource adalah Gammu dan Postfix dengan Konfigurasi MySQL-Server. Aplikasi bantu yang digunakan adalah Squirrelmail sebagai interface webmail sehingga pengguna dapat membaca e-mail untuk pengiriman E-mail ke Handphone (SMS) menggunakan web browser. Dengan adanya sistem notifikasi layanan pengiriman e-mail masuk berbasis sms gateway. Sistem telah diuji untuk menangani pelayanan pengiriman informasi di dalam lingkup antara account E-mail dengan alat bantu handphone. Hasil percobaan menunjukan bahwa sistem bekerja dengan baik. 
Institution Info

Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur