DETAIL DOCUMENT
Pengaplikasian Gejala Borderline Personality Disorder pada Pembangunan Tokoh Protagonis dalam Skenario Film Panjang "Ray of Light"
Total View This Week0
Institusion
Universitas Multimedia Nusantara
Author
Natalia, Sandy
Subject
701 Philosophy and theory of fine and decorative arts 
Datestamp
2022-05-23 03:01:14 
Abstract :
Laporan tugas akhir penulis, dilatarbelakangi oleh pembuatan naskah film panjang berjudul Ray of Light. Tokoh utama dalam film panjang tersebut akan dibentuk bedasarkan karakteristik Borderline Personality Disorder (BPD) guna memperkuat three-dimensional character. Dalam skenario Ray of light, kepergian ayahnya Alice dan pernikahan ibunya yang kedua membuat Alice merasa ditinggalkan. Semakin beranjak dewasa, Alice mulai mengembangkan karakteristik BPD. Alice menjadi semakin sulit untuk mempunyai hubungan interpersonal dengan orang lain. Dalam membuat naskah film panjang yang mempunyai character driven, three-dimensional character adalah kunci untuk membuat karakter yang kuat. Maka dari itu, penulis menggunakan beberapa teori dari berbagai buku yang berbeda untuk memperjelas karakteristik BPD sebelum mengaplikasikannya ke three-dimensional karakter Alice dalam naskah film panjang Ray of light. 
Institution Info

Universitas Multimedia Nusantara