DETAIL DOCUMENT
perancangan tokoh dalam animasi “journey to alau malau”
Total View This Week0
Institusion
Universitas Multimedia Nusantara
Author
Gozali, Stephanie M.
Subject
TR Photography 
Datestamp
2019-11-04 07:22:48 
Abstract :
Perancangan tokoh merupakan sebuah komponen inti dalam proses pembuatan animasi karena proses perancangan harus memerhatikan kaedah-kaedah tertentu sehingga dapat menarik perhatian penonton, terutama penonton anak-anak. Perancangan tokoh dalam film ?Journey to Alau Malau? mengambil referensi kebudayaan Indonesia, yaitu suku Dayak Kenyah dan dirancang kembali agar menarik bagi penonton anak-anak. Riset dilakukan untuk mencapai hasil perancangan tokoh yang hidup dan dapat diklasifikasikan oleh penonton terutama anak-anak. Dengan demikian, perancangan tokoh dilakukan dengan melalui proses studi kebudayaan dan studi perancangan tokoh animasi secara umum, arketipe, dan 3 dimensional tokoh. Hasil dari perancangan berupa 3 tokoh animasi yang memiliki karateristik berbeda, dan juga memiliki ciri khas kebudayaan Suku Dayak Kenyah. 
Institution Info

Universitas Multimedia Nusantara