DETAIL DOCUMENT
STUDI PEMBUATAN TAPE DARI BUAH MANGGA HARUM MANIS (MANGIFERA INDICA L.)
Total View This Week16
Institusion
Universitas Quality
Author
MEHA, MARUBA, 1501020004
Subject
664 Food Technology 
Datestamp
2020-01-21 03:47:16 
Abstract :
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh campuran mangga dengan singkong terbaik dalam menghasilkan tape yang bermutu baik. Penelitian ini akan dilaksanakan di Laboratorium Teknologi Hasil Pertanian Universitas Quality. Penelitian ini dilakukan dengan RAL (Rancangan Acak Lengkap) dalam bentuk non faktorial yaitu pencampuran mangga dengan singkong dengan sandi (T) terdiri dari 5 (lima) taraf yaitu:T1= Mangga 200 g + 1g Ragi, T2= Mangga 150 g+ Singkong 50 g + 1g Ragi, T3= Mangga 100 g+ Singkong 100 g + 1g Ragi, T4= Mangga 50 g+ Singkong 150 g + 1g Ragi dan T5= Singkong 200 g+ 1g Ragi. Analisis data dilakukan dengan uji ANOVA. Parameter yang diamati terdiri dari pH, total asam, kadar gula, kadar alkohol, nilai organoleptik rasa, nilai organoleptik aroma dan nilai organoleptik tekstur. 
Institution Info

Universitas Quality