DETAIL DOCUMENT
PENGARUH KEMAJUAN TEKNOLOGI DAN PENGETAHUAN PERPAJAKAN TERHADAP KEMAUAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK DENGAN SISTEM PERPAJAKAN SEBAGAI VARIABEL INTER
Total View This Week0
Institusion
STIE Multi Data Palembang
Author
Sintaro, Peter
Subject
HB Economic Theory 
Datestamp
2021-04-21 04:10:07 
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kemajuan teknologi dan pengetahuan perpajkan terhadap kemauan wajib pajak dalam membayar pajak dengan sistem perpajakan sebagai variabel intervening. Variabel independen yang di gunakan dalam penelitian ini adalah kemajuan teknologi, pengetahuan perpajakan sedangkan variabel dependen pada penelitian ini adalah kemauan membayar pajak dan variabel interveningnya adalah sistem perpajakan. Populasi yang di gunakan dalam penelitian ini adalah adalah sebanyak 6.120 populasi. Penentuan sampel pada peneitian ini menggunakan metode rumus slovin dan memperoleh sampel sebanyak 98 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemajuan teknologi dan sistem perpajakan berpengaruh terhadap kemauan waji pajak dalam membayar pajak, kemajuan teknologi berpengaruh terhadap sistem perpajakan sedangkan pengetahuan perpajakan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemauan membayar pajak dan sistem perpajakan 
Institution Info

STIE Multi Data Palembang